Selang drip irigasi merk Urban Plastic sangat cocok untuk sub-surface irrigation atau sistem irigasi bawah sebab memiliki ketahanan sangat baik dalam berbagai cuaca. Karena biasanya sistem irigasi ini diterapkan pada kondisi tanah kasar di daerah dengan cuaca sulit diprediksi.

Untuk menerapkan sistem pengairan ini diperlukan selang/pipa berdaya tahan baik dan dibuat dari material berkualitas. Selang irigasi Urban Plastic dapat memenuhi persyaratan tersebut karena diproduksi dengan bahan baku terbaik sehingga berkualitas baik.

Selang Irigasi
Selang Irigasi

Keunggulan Selang Drip Irigasi Merk Urban Plastic pada Sub-Surface Irigation

Sub-surface irrigation merupakan sistem pengairan lewat bawah permukaan tanah. Pipa/selang akan ditanam ke dalam tanah di larikan sekitar tanaman. Kemudian diberi lubang untuk menyemprotkan air ke luar.

Dengan cara ini, mampu membuat tanah lebih basah dan menghindari penyumbatan pada lubang aliran air. Diperlukan selang yang kuat serta tebal, tapi tetap harus memberikan kemudahan saat dilakukan pelubangan pada bagian sisinya.

Oleh sebab itu, kami menyarankan jenis selang irigasi dengan bahan HDPE tebal 100 micron sehingga bisa bertahan meskipun harus berada di bawah permukaan tanah. Adapun keunggulan selang irigasi ini adalah:

1.     Cocok untuk Tekstur Tanah Kasar

Selang drip irigasi merk Urban Plastic yang diproduksi langsung di pabrik kami memiliki ketahanan sangat baik sehingga mampu bertahan di tekstur tanah kasar. Tanah kasar dan keras akan mudah menggeser permukaan selang sehingga kerusakan mudah terjadi.

Dengan bahan baku HDPE, bisa dijamin kemampuan dan daya tahan dari produk ini bisa bertahan menghadapi tekstur tanah keras. Sistem pengairan dari bawah dengan sistem terbuka bisa dijalankan di tanah kasar asal pemilihan peralatannya tepat. Dengan demikian, bagian akar yang menjadi sasaran utama pengairan bisa mendapatkan asupan air sepenuhnya.

2.     Tahan Lama

Keunggulan berikutnya adalah dapat bertahan lama, sebab terbuat dari bahan baku berkualitas sehingga tahan terhadap bermacam cuaca, bahkan ketika terjadi perubahan ekstrem. Bisa bertahan di cuaca terik matahari, maupun di cuaca musim penghujan.

Jadi Anda tidak perlu mengganti selang dengan cepat. Tentu saja, hal ini bisa menghemat banyak pengeluaran untuk penggantian alat tani, jadi tidak mengikis keuntungan didapatkan.

3.     Tidak mudah sobek

Selang drip irigasi merk Urban Plastic dibuat dengan bahan baku yang baik sehingga tidak mudah sobek, terutama akibat gesekan maupun lipatan. Hal ini akan membuat sistem pengairan tidak mudah mengalami kebocoran yang dapat merusak kesuburan tanaman.

Daya tahan produk sudah diuji dan memenuhi standar kelayakan untuk peralatan pertanian. Jadi, satu masalah petani yaitu peralatan memadai bisa terselesaikan, sebab Anda telah menemukan produk yang sesuai.

4.     Mudah Dilubangi untuk Tempat Keluar Air

Meskipun memiliki daya tahan yang baik dan tebal, tapi untuk kegiatan melubangi selang tidak akan membutuhkan banyak tenaga. Asalkan menggunakan peralatan yang tepat, maka kegiatan melubangi bagian pipa akan mudah dilakukan.

5.     Bantu efektivitas Penyerapan Air

Keunggulan selang drip irigasi merk Urban Plastic lainnya yaitu mengoptimalkan efektivitas penyerapan air pada tanah kasar. Sebab penyemprotan dilakukan melalui lubang-lubang yang tidak mudah tersumbat.

Apalagi jika kondisi tanah memiliki kadar garam rendah. Maka akan semakin efektif penyerapan terjadi saat cairan disemprotkan dan risiko penyumbatan pada lubang juga akan semakin kecil.

Gaya kapiler menjadi kunci dalam penyiraman bawah ini, sehingga cairan akan dialirkan ke bagian terdekat akar. Hal ini akan memudahkan akar untuk mendapatkan asupan air untuk disalurkan ke bagian lain dalam tubuh tumbuhan.

Sub-surface Irrigation merupakan cara pengairan lahan terbaik untuk jenis tanah keras. Karena sistem yang digunakan mengalirkan air dari bawah ke atas memanfaatkan lubang pada selang. Peralatan pendukung yang sesuai dibutuhkan agar sistem pengairan ini optimal.

Untuk menerapkan sistem sub-surface irrigation yang mampu membantu meningkatkan jumlah, mutu, dan kualitas hasil panen. Penggunaan dari selang drip irigasi merk Urban Plastic dapat memecahkan kebutuhan Anda akan selang berkualitas.

Perusahaan PT. Urban Plastik Indonesia adalah Pabrik Plastik di Indonesia yang menjual produk-produk plastik seperti Tali Rafia, Plastik Cor, Plastik Sampah, Plastik Mulsa, Selang Irigasi, Plastik Singkong, Kantong Mayat, Karung Plastik, Geotextile Non Woven, Geomembrane, Geobag, Welding Rod, biji plastik, terpal plastik, Geogrid dan Geomat. Untuk informasi lebih lanjut mengenai selang drip irigasi merk Urban Plastic merk Urban Plastic, silahkan hubungi melalui: Whatsapp/Mobile Phone : +62 811 1721 338 (Ais) atau: Email: info@urbanplastic.id

 

Open chat
1
hallo, selamat datang di kapuk mas